SKU PILAR KOTA
CEC DEPOK : Pemimpin Redaksi SKU Pilar Kota, Rahmadi Hakim, mengatakan: “Saat ini, SKU Pilar Kota terbit dengan format 16 halaman. Untuk sementara, kami akan hadir dalam tempo mingguan. Adapun rubrikasi yang kami tawarkan bagi para pembaca juga sangat beragam. Dari pilar Megapolitan, Parlemen, Hukum, Pendidikan, Jawa Barat, Banten, Sumatera Barat, Depok, Budaya dan Pariwisata”, katanya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar